Orang-orang Arab punya tradisi bisnis. Mereka berbisnis dalam berbagai bidang mulai dari hiburan, perdagangan, lahan-perumahan, tekstil, hingga dagang kuda.
Pembaruan di bidang pendidikan menginspirasi orang-orang Arab untuk mendirikan sekolah-sekolah. Beberapa bertahan sampai sekarang.
Orang-orang Arab dari Hadramaut meninggalkan tanah airnya yang tandus untuk mengadu nasib di Nusantara. Harapannya untuk hidup lebih baik.
Skandal putri angkat Gubernur Jenderal Jan Pieterszoon Coen menghancurkan karier sejumlah pejabat VOC di Batavia. Namun, alih-alih kehilangan jabatan, Anthony van Diemen justru berhasil menjadi gubernur jenderal.
Penggunaan pakaian pada zaman kolonial dianggap menentukan status sosial seseorang. Mas Marco hadir ke muka untuk menggugatnya.
Jenisnya beragam, tetapi perkerjaannya sama: mencuri uang atau padi. Makhluk halus berwujud anak kecil ini memberikan kekayaan kepada pemiliknya.
Dihujat sebagai pemberi kekayaan secara cepat, tetapi juga dipuji sebagai pelindung tanah yang menghasilkan hasil bumi.
Mitos Ratu Kidul masih diyakini masyakarat Jawa hingga kini. Bagaimana cerita Ratu Kidul bermula.
Orang Jawa meyakini adanya makhluk halus yang mengganggu, tetapi juga ada yang membantu.
Koteka dianggap simbol keterbelakangan. Tetap digunakan sebagai simbol perlawanan.